Kriminal

Warga Desa Perlang ini Ditangkap Saat Meracik Sabu

INTRIK.ID, BANGKA TENGAH – Warga Desa Perlang, Bangka Tengah, K (38) diamankan Saat Narkoba Polres Bangka Tengah di sebuah rumah di Kelurahan Berok, Senin (10/3/2025). Kejadian itu sekitar pukul 22.30 WIB saat pelaku hendak mengedarkan narkotika jenis Sabu. Kasat Narkoba Polres Bangka Tengah, Iptu Doni menjelaskan, penangkapan tersebut diawali dari laporan masyarakat yang resah dengan […]

Pencuri Sawit PT Sinarmas ini Ternyata Bawa Senjata Api Rakitan

INTRIK.ID, BANGKA TENGAH – Pelaku pencurian Tandan Buah Segar (TBS) sawit milik PT Sinarmas berhasil diamankan Polsek Sungaiselan, Senin (10/3/2025). Ada empat orang yang terlibat dalam pencurian tersebut yakni HP, HR, SH, dan EL. Bahkan salah satunya memiliki senjata api rakitan dengan 16 butir amunisi siap pakai. Kapolsek Sungaiselan IPTU Sugiyanto, menegaskan komitmen pihak kepolisian […]

Dahek Kembali Masuk Bui Usai Ketahuan Jual Sabu

INTRIK.ID, BANGKA SELATAN – Seorang warga Dusun Air Sagu Desa Pongok, Bangka Selatan, J alias Dahek terpaksa harus mendekam dipenjara setelah kedapatan melakukan transaksi narkoba jenis Sabu. Dahek ditangkap di rumahnya sekitar pukul 00.10 WIB oleh tim gabungan dari Reskrim Polsek Lepar Pongok dan Ras narkoba Polres Bangka Selatan. Bahkan saat digeledah dan disaksikan oleh […]

Sudah Empat Kali Dipenjara, Pria 47 Tahun ini Ditangkap di Pondok Persembunyiannya

INTRIK.ID, BANGKA TENGAH – Seorang pengedar narkoba, A alias U (47) ditangkap Saat Narkoba Polres Bangka Tengah di sebuah pondok kebun sawit di Desa Nibung, Rabu (5/3/2025). Warga Pangkalpinang itu ditangkap sekitar pukul 06.00 WIB yang mana lelaki merupakan residivis sebanyak 4 kali. Kasat Narkoba Polres Bangka Tengah Iptu. Doni menjelaskan, penangkapan ini bermula dari […]

Maling di Rumah Paman Sendiri, Adi Terancam 12 Tahun Penjara

INTRIK.ID, BANGKA SELATAN – Polres Bangka Selatan berhasil menangkap pencuri rumah kosong di Perumahan Muntai Parit 9 Desa Gadung, Toboali. Pelaku yakni H alias Adi diamankan di jalan Sukadamai, Toboali, Bangka Selatan oleh tim Opsnal. Adi sendiri merupakan keponakan pemilik rumah. Dimana saat itu korban memang tidak ada di rumah karena sedang berada di pulau […]

Yogi Ditangkap di Rumah Kosong Usai Mencuri Celengan Warga

INTRIK.ID, BANGKA SELATAN – Pelarian AK alias Yogi tak berlangsung lama. Setelah mencuri di sebuah rumah, pria Dusun Laut Desa Pongok, Bangka Selatan itu kini mendekam di jeruji besi Mapolres Bangka Selatan, Jumat (21/2/2025). Yogi ditangkap di sebuah rumah kosong sekitar pukul 04.00 WIB di Desa Pongok oleh anggota unit reskrim yang dipimpin langsung Kapolsek […]

Pengedar Sabu Asal Oki Dibekuk Sat Narkoba Polres Bangka Tengah

INTRIK.ID, BANGKA TENGAH – Tim sat narkoba Polres Bangka Tengah berhasil mengamankan pelaku tindak pidana narkotika di Desa Katis, Kecamatan Simpang Katis, Kabupaten Bangka Tengah, Rabu (19/2/2025). [irp] Pelaku berinisial S (31) warga Ulak Kedondong, Oki yang sehari-hari berprofesi sebagai petani berhasil diamankan dirumahnya oleh tim sat narkoba Polres Bangka Tengah. Kapolres Bangka Tengah AKBP. […]

Pencuri di Desa Penyak Gagal Gara-gara Aksinya Ketahuan di CCTV

INTRIK.ID, BANGKA TENGAH– Terjadi pencurian di Desa Penyak, Kecamatan Koba, Kabupaten Bangka Tengah di sebuah rumah warga, Minggu (16/2/2025). Namun, pencurian tesebut berhasil digagalkan pemilik rumah yang melihat dari CCTV yang dipasang dirumah. Kades Penyak Saparudin menyebutkan, pencurian tersebut terjadi sekitar pukul 10.12 WIB di sebuah rumah yang saat ini ditinggal sebentar oleh pemiliknya. “Jadi […]

Tiga Orang Penambang di Merbuk Ditangkap, Kapolsek Tak Tahu

INTRIK.ID, BANGKA TENGAH – Beredar kabar di kalangan masyarakat Koba Tim Buser Polres Bangka Tengah melakukan penahanan tiga penambang ilegal di wilayah Merbuk, Kenari dan Pungguk. Penahanan ini dilakukan, setelah penertiban dan penandatanganan kesepakatan jika kawasan tersebut harus berstatus quo (kosong). Dari informasi warga yang melihat, penangkapan dilakukan oleh tim Buser Polres Bangka Tengah di […]

Residivis ini Ditangkap Sedang Asik Main Biliar

INTRIK.ID, BANGKA TENGAH – Sat Narkoba Polres Bangka Tengah kembali mengamankan Andri Nopianto di Desa Kurau Timur, Bangka Tengah, Kamis (13/2/2025). Pemuda 31 tahun itu ditangkap sekitar pukul 11.35 WIB saat sedang asik main biliar di sebuah rumah makan. Kapolres Bangka Tengah, AKBP. Pradana Aditya Nugraha mengatakan saat digeledah terdapat 25 paket narkoba jenis Sabu. […]

Sering Dijadikan Tempat Transaksi Narkoba, Polres Bangka Selatan Temukan Puluhan Sabu di Rumah Pelaku

INTRIK.ID, ANGKA SELATAN – Puluhan paket sabu ditemukan tim Sat Resnarkoba Polres Bangka Selatan saat menggerebek sebuah rumah di Kelurahan Teladan, Toboali, Bangka Selatan. Rumah milik, A tersebut sering dijadikan tempat transaksi narkoba. Penggerebekan dan penggeledahan yang dilakukan oleh tim sekitar pukul 16.30 WIB itu didampingi juga oleh ketua RW setempat. Terdapat satu bungkus plastik […]

Polres Bangka Tengah Ungkap Lima Kasus Narkoba Selama 11 Hari

INTRIK.ID, BANGKA TENGAH – Sat Resnarkoba Polres Bangka Tengah (Bateng) berhasil mengungkap lima kasus tindak pidana narkotika dengan total Sabu seberat 36,15 gram selama operasi Antik Menumbing 2025. Operasi yang digelar dari 20 hingga 31 Januari 2025 itu mengungkap tiga kasus Target Operasi (TO). “Pada operasi ini kita berhasil mengungkap 3 kasus TO dan 2 […]

Sembunyi ke Baturusa, Pelarian Maling Motor ini Berakhir

INTRIK.ID, BANGKA TENGAH – Pelarian MIY berakhir di Desa Baturusa, Kecamatan Merawang, Kabupaten Bangka setelah mencuri sepeda motor di Koba, Bangka Tengah. Pria 28 tahun itu bersembunyi setelah sebelumnya motor Yamaha Vixion warna hitam dengan nomor polisi B 6129 CL hasil curiannya pada Minggu (22/12/2024) lalu disimpan di Kota Pangkalpinang. Pelaku diamankan tim Polsek Koba […]

Puluhan Karung Timah Diamankan dari Rumah Warga Nibung, Kapolres Masih Bungkam

INTRIK.ID, BANGKA TENGAH – Puluhan karung berisi timah diamankan tim Polres Bangka Tengah dari sebuah rumah warga di Desa Nibung, Bangka Tengah, Jumat (31/1/2025). Kegiatan itu dilakukan pada Tengah malam atau pukul 00.08 WIB. Dari keterangan warga setempat, timah tersebut berasal dari penambangan yang dilakukan di kawasan Merbuk-Kenari-Pungguk, Koba. “Semalam tim Polres Bangka Tengah datang […]

Takut, Pemuda Ini Serahkan Diri Usai Tikam Pria 22 Tahun

INTRIK.ID, BANGKA TENGAH– Jajaran Polsek Namang berhasil mengungkap kasus penganiayaan yang mengakibatkan seorang pria berinisial B (22) mengalami luka serius. Peristiwa ini terjadi pada Minggu dini hari, 26 Januari 2025, di halaman depan kediaman warga di Dusun Batu Kijang, Desa Bukit Kijang, Kecamatan Namang, Kabupaten Bangka Tengah. Kapolres Bangka Tengah AKBP Pradana Aditya Nugraha menjelaskan, […]

Pencuri Karpet Tambak Udang Berhasil Diamankan Polisi

INTRIK.ID, BANGKA TENGAH – Tim opsnal Polsek koba mengungkap kasus pencurian karpet tambak udang yang terjadi di wilayah hukumnya. Pelaku yang berinisial MY (30), berhasil ditangkap dan diamankan bersama barang bukti. Kapolres Bangka Tengah AKBP. Pradana Aditya Nugraha, saat dikonfirmasi membenarkan adanya penangkapan tersebut. “Benar, kita telah mengamankan seorang pelaku pencurian karpet tambak udang. Pelaku […]

Sering Dikatain Gila, Pria di Toboali Bacok Tetangganya

INTRIK.ID, BANGKA SELATAN – Seorang pria, SL tega membacakan tetangganya sendiri S (51) hingga tewas di Desa Bikang, Kecamatan Toboali, Bangka Selatan, Senin (20/1/2025). Pria 42 tahun melakukan aksi keji tersebut karena merasa kesal akibat sering dikatakan gila oleh korban. Puncaknya, sekitar pukul 15.30 WIB, pelaku membacok korban dengan sebilah parang dan mengayunkan ke arah […]

Maling TBS Sawit, Lima Warga Sungaiselan Ditangkap

INTRIK.ID, BANGKA TENGAH – Sebanyak lima orang warga Dusun Sinar Jaya, Kecamatan Sungaiselan, Kabupaten Bangka Tengah diamankan pihak kepolisian karena melakukan pencurian tandan buah sawit. Kelima pelaku yakni MA (32), SN (33), SH (25), ER (23), dan RI (35) ditangkap setelah warga yang curiga karena sering membawa Tandan Buah Segar (TBS) sawit. [irp] Berdasarkan informasi […]

Berpura-pura Nanya Jalan, Bob Justru Dirampok

INTRIK.ID, BANGKA TENGAH – Sat Reskrim Polres Bangka Tengah berhasil mengungkap kasus tindak pidana pencurian dengan kekerasan (curas) yang terjadi di Pondok Kebun di kawasan Bemban Kulit, Desa Terentang, Kecamatan Koba, Kabupaten Bangka Tengah. Peristiwa ini dilaporkan oleh korban, Yuswari alias Bob, seorang karyawan swasta, pada Minggu (12/1/2025) dimana dirinya telah dirampok oleh sekelompok orang. […]

Dua Warga Toboali ini Ditangkap saat Sedang Nongkrong di Pinggir Jalan

INTRIK.ID, BANGKA SELATAN – Sat Narkoba Polres Bangka Selatan berhasil menangkap dua orang pelaku pengedar narkoba di Kecamatan Toboali, Jumat (10/1/2025). Kedua pelaku yakni Ewn dan H alias Boma ditangkap sekitar pukul 21.00 WIB saat sedang nongkrong sambil duduk-duduk di pinggir jalan. Saat digeledah, ditemukan narkoba jenis Sabu sebanyak sembilan bungkus dalam plastik bening, satu […]

More Posts