Scroll untuk baca artikel
Tekno dan Otomotif

6 Cara Mematikan Laptop dengan Keyboard, Mudah dan Aman!

464
×

6 Cara Mematikan Laptop dengan Keyboard, Mudah dan Aman!

Sebarkan artikel ini
laptop keyboard

Cara Mematikan Laptop dengan Keyboard – Mematikan laptop pada umumnya adalah arahkan kursor ke start ikon Windows, kemudian pilih shutdown sehingga laptop akan mati. Tetapi, bagaimana mematikannya ketika laptop macet atau lemot? Tentunya ada berbagai cara lain yang dapat dijadikan pilihan.

Misalnya dengan menggunakan keyboard. Cara mematikan laptop menggunakan keyboard ini lah menjadi keuntungan apabila laptop macet. Selain itu, cara ini dapat menghemat waktu dan tidak ribet digunakan.

Baca juga: 7 Cara Memperbaiki Baterai HP Android yang Cepat Habis dan Tidak Bisa Di-Charge

Cara Mematikan Laptop Dengan Keyboard

Shutdown laptop dengan keyboard bisa dilakukan dengan beberapa cara yaitu dengan menggunakan tombol kombinasi dan perintah Windows. Berikut beberapa langkah mudahnya!

Menggunakan Kombinasi Tombol ALT +F4

Cara mematikan laptop dengan keyboard yang pertama adalah dengan menggunakan kombinasi tombol keyboard ALT + F4. Metode ini dinilai cukup mudah dan simpel karna Pins hanya perlu menekan tombolnya saja. Selain itu, metode ini juga bisa dilakukan di semua sistem operasi Windows baik itu Windows 7, Windows 8 atau bahkan Windows 10 sekalipun. Berikut langkah mudahnya:

  1. Pertama, tutup semua aplikasi yang masih aktif di layar dekstop Windows.
  2. Pada bagian layar utama dekstop, tekan tombol ALT dan F4 secara bergantian.
  3. Maka otomatis akan muncul Pop Up menu silahkan pilih Shut Down.
  4. Jika sudah, tekan tombol Enter.
  5. Pada tahap ini, laptop akan secara otomatis mati.
  6. Selesai.

Menggunakan Tombol Windows

Cara mematikan laptop dengan keyboard yang paling umum adalah dengan menggunakan tombol windows pada keyboard. Metode ini juga dinilai lebih mudah ketika ingin mematikan laptop saat kersor atau mouse rusak. Berikut cara mematikan laptop yang benar menggunakan Windows:

  1. Pertama, tutup semua aplikasi yang masih aktif di layar Windows.
  2. Setelah itu tekan tombol Windows pada bagian kiri bawah keyboard.
  3. Muncul menu baru, lalu pilih Power dengan menggunakan tombol naik turun bertanda panah.
  4. Setelah di menu Power, silahkan klik Enter.
  5. muncul menu pilihan baru, pilih Shut Down lalu Enter
  6. Pada tahap ini laptop akan otomatis mati.
  7. Selesai.
Baca Juga:  Ini 8 Bahaya Menggunakan HP di Bawah Sinar Matahari Langsung

Menggunakan Tombol Win + X

Selain dengan menggunakan kedua langkah diatas, cara mematikan laptop dengan keyboard juga bisa dilakukan dengan mudah melalui kombinasi tombol Windows + X yang ada pada keyboard. Metode ini bisa anda lakukan ketika kursor yang ada pada laptop mengalami kerusakan atau error. Adapun langkah-langkanya sebagai berikut:

  1. Seperti biasa, tutup semua aplikasi yang masih aktif pada layar Windows.
  2. Setelah itu, pada keyboard tekan tombol Win + X secara bergantian.
  3. Kemudian akan muncul menu baru, lalu gunakan tombol naik turun untuk masuk ke menu Shut down or sign out.
  4. Pada menu tersebut, tekan Enter lalu pilih lagi Shut Down dan Enter lagi.
  5. Sampai disini laptop anda akan otomatis mati.
  6. Selesai.

Menggunakan Tombol CTRL+ALT+DEL

Bisa dikatakan dengan menekan tombol CTRL+ALT+DEL merupakan langkah yang paling simpel ketika ingin mematikan laptop denga menggunakan keyboard Pins! Bahkan ketika laptop hang juga bisa dilakukan menggunakan cara ini. Berikut cara shutdown dengan keyboard menggunakan CTRL+ALT+DEL:

  1. Pertama, tutup semua aplikasi yang masih aktif pada layar monitor Windows.
  2. Setelah itu tekan tombol CTRL+ALT+DEL secara bergantian.
  3. Maka akan muncul menu Shut Down pada bagian pojok kanan bawah.
  4. Arahkan tap menu dengan menggunakan tombol naik turun pada keyboard.
  5. Kemudian klik Enter untuk mematikan laptop.
  6. Selesai.

Menggunakan Tombol Win+U+U

Sebenarnya metode ini khusus dilakukan untuk pengguna Windows Xp. Langkah nya pun sangat lah unik, apa lagi saat ini sudah jarang sekali ditemukan pengguna windows XP. Berikut langkah mudahnya:

  1. Tutup semua aplikasi aktif pada layar Windows terlebih dahulu.
  2. Setelah itu teken tombol Win+U+U secara bergantian.
  3. Pada tahap ini laptop akan secara otomatis mati.
  4. Terakhir tunggu proses booting nya selesai.
  5. Selesai.
Baca Juga:  Mengenal Fitur Hadiah Video TikTok, Yuk Kasih Gift ke Kreator Favoritmu dan Begini 4 Syaratnya

Menggunakan Kode Command Prompt (CMD)

Fitur Command Prompt atau CMD merupakan suatu fitur perintah yang diberikan oleh Windows untuk penggunanya. Pins bisa menggunakan CMD sebagai cara mematikan laptop dengan keyboard menggunakan kode Shutdown-f-s-t100 pada menu Run. Berikut langkahnya:

  • Tekan tombol Windows+R untuk masuk ke RUN/CMD.
  • Masukan kode Shutdown-f-s-t-100.
  • Angka tersebut adalah jumlah jarak detik yang diinginkan untuk mematikan laptop secara otomatis.
  • Selesai.

Itulah beberapa cara mematikan laptop dengan keyboard yang bisa intrik.id lakukan dengan mudah. Cara shutdown dengan keyboard ini bisa dilakukan pada semua versi Windows yang digunakan. Tentunya, memanfaatkan tombol kombinasi bisa menjadi pilihan terbaik ketika laptop mengalami hang atau eror. Selamat mencoba!

Home
Hot
Redaksi
Cari
Ke Atas