Bangka tengah

PNS Bangka Tengah Diduga Rudapakasa Anak Sendiri, Camat Ungkap Pelaku Masih Bekerja

INTRIK.ID, BANGKA TENGAH – Dugaan adanya Pegawai Negeri Sipil (PNS) yang melakukan rudapaksa terhadap anaknya ternyata memang benar adanya. Hal itu ditegaskan oleh salah satu camat di Bangka Tengah yang sudah mendapatkan laporan. Ia mengatakan pelaku merupakan salah satu PNS di wilayahnya dimana kasus tersebut ditangani oleh pihak Polresta Pangkalpinang. “Memang ada laporan tentang PNS […]

Algafry: Jangan Mengkafirkan Orang Lain

INTRIK.ID, BANGKA TENGAH – Bupati Bangka Tengah, Algafry Rahman meminta semua elemen masyarakat serta golongan untuk saling menghargai. Hal itu ia tegaskan di kantor Bupati Bangka Tengah saat bertemu para tokoh agama, adat, masyarakat dan organisasi masyarakat, Selasa(2/9/2025). “Jangan sesekali kita merasa paling benar apalagi sampai mengkafirkan orang lain atau golongan lain. Kita hanya perlu […]

Bangka Tengah Raih Penghargaan dari BPJS Ketenagakerjaan

INTRIK.ID, BANGKA TENGAH – Bangka Tengah menjadi peraih penghargaan dari BPJS Ketenagakerjaan atas pengcoveran jaminan sosial masyarakatnya di lingkup nelayan Bangka Tengah. Bupati Bangka Tengah Algafry Rahman sangat berkomitmen dalam menjamin kesejahteraan dan keamanan masyarakatnya di tingkat masyarakat nelayan. “Kami sudah mengcover nelayan kami di Bangka Tengah ini sudah lebih dari 1000 nelayan. Kami berkomitmen […]

Bangka Tengah Masuk 10 Besar KIPP

INTRIK.ID, BANGKA TENGAH — Pemerintah Kabupaten Bangka Tengah (Pemkab Bateng) berhasil masuk jajaran 10 besar Kompetisi Inovasi Pelayanan Publik (KIPP) Tingkat Provinsi Kepulauan Bangka Belitung Tahun 2025 dengan 3 inovasi. Tiga inovasi tersebut adalah MANGROVE (Manajemen Pengelolaan Kawasan Hutan Mangrove untuk Peningkatan Kesejahteraan Ekonomi dan Keberlanjutan Ekosistem Lingkungan), KIOS MARITIM, dan SI ABANG TAMPAN (Silviofishery […]

Pemerintah Sudah Anggarkan Gaji di 2025, Nasib Honorer Bangka Tengah Aman

INTRIK.ID, BANGKA TENGAH — Pemerintah Kabupaten Bangka Tengah tetap mempertahankan pembayaran upah atau gaji untuk 1.956 honorer di 2025 mendatang. Hal itu diungkapkan Sekretaris BKPSDMD Bangka Tengah, Dani, Selasa (10/12/2024). Ia mengatakan pemerintah Bangka Tengah tetap menganggarkan gaji untuk honorernya dengan kata lain tidak ada pemecatan karena belum ada regulasi dari Menpan RB. Ia menjelaskan, hingga […]

Bangka Tengah jadi Kandidat Percontohan Kabupaten Anti Korupsi 2024

INTRIK.ID, BANGKA TENGAH– Pemerintah Kabupaten Bangka Tengah menjadi salah satu kandidat Percontohan Kabupaten dan Kota Anti Korupsi tahun 2024. Sebelumnya, Direktorat Pembinaan Peran Serta Masyarakat KPK (Dit. Permas KPK) telah melaksana observasi calon percontohan Kabupaten Anti Korupsi di Bangka Tengah. Bupati Bangka Tengah, Algafry Rahman menyampaikan prestasi yang telah diraih Bangka Tengah dalam memerangi korupsi, […]

Tahun 2025, Bangka Tengah Diproyeksikan Alami Defisit Rp 46,9 Miliar

INTRIK.ID, BANGKA TENGAH – Dewan Perwakilan Rakyat Daerah Kabupaten Bangka Tengah (DPRD Bateng) menggelar rapat paripurna mendengarkan pendapat akhir fraksi-fraksi terhadap Rancangan Peraturan Daerah (Raperda) APBD Kabupaten Bateng Tahun 2025 di Ruang Rapat Paripurna DPRD Bateng, Jumat (29/11/2024). Dalam rapat tersebut, disampaikan proyeksi pendapatan, belanja dan pembiayaan daerah dalam Raperda APBD 2025 dimana estimasi pendapatan […]

Kemiskinan di Bangka Tengah Terus Meningkat

INTRIK.ID, BANGKA TENGAH – Angka kemiskinan di Bangka Tengah terus mengalami kenaikan setiap tahunnya. Dari data BPS, pada 2022 angka kemiskinan di Bangka Tengah sebesar 4,86 persen atau 9,6 ribu jiwa. Pada 2023, kemiskinan di negeri Selawang Segantang itu meningkat menjadi 5,29 persen atau 10,56 ribu jiwa dan kembali meningkat di 2024 menjadi 5,94 persen […]

Bangka Tengah Raih Penghargaan dari BKN

INTRIK.ID, BANGKA TENGAH– Pemerintah Kabupaten Bangka Tengah kembali menerima penghargaan dari Badan Kepegawaian Nasional (BKN) pada Rabu (13/11/2024) di Hotel Alila, Solo, Jawa Tengah Dalam Rapat Koordinasi terkait Evaluasi Pelaksanaan Evaluasi Seleksi CPNS Tahun 2024. Penghargaan tersebut diberikan kepada Badan Kepegawaian dan Pengembangan SDM Daerah (BKSPMD) Kabupaten Bangka Tengah dalam hal pengelolaan kepegawaian dan pengelolaan […]

Debat Perdana Calon Kepala Daerah Bangka Tengah Dilaksanakan 24 Oktober 2024

INTRIK.ID, BANGKA TENGAH– Komisi Pemilihan Umum (KPU) Bangka Tengah telah menetapkan jadwal debat perdana calon Bupati dan Wakil Bupati Bangka Tengah pada Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) Serentak 2024 pada Kamis 24 Oktober 2024 pukul 19.00 WIB bertempat di Hotel Soll Marina. Sabpri Aryanto selaku Ketua divisi Sosdiklih Parmas dan SDM KPU Bangka Tengah menyampaikan tema […]

Mobil Sehat PT Timah Kembali Layani Masyarakat

BANGKA TENGAH. INTRIK.ID – PT Timah berkolaborasi dengan Kodim 0413/Bangka memberikan pelayanan kesehatan gratis melalui Mobil Sehat PT Timah bagi masyarakat di Desa Namang, Kabupaten Bangka Tengah, Kamis (22/8/2024). Pelayanan kesehatan gratis di Mobil Sehat PT Timah ini juga merupakan rangkaian kegiatan penutupan Program TNI Manunggal Membangun Desa (TMMD) ke 121. Kegiatan ini turut dihadiri […]

Ada Tiga Perusahaan Berdiri di Lubuk Besar, Bangka Tengah Optimistis Capai Target Investasi Sebesar Rp 1,4 T

INTRIK.ID, BANGKA TENGAH – Pemerintah Kabupaten Bangka Tengah menargetkan nilai investasi di tahun 2024 sebesar Rp 1,4 Triliun. Nilai ini masih sama seperti tahun 2023 yang bahkan melebihi target yang ada. Kepala Dinas Penanaman Modal, Pelayan Terpadu Satu Pintu dan Tenaga Kerja Bangka Tengah (DPMPTK Bateng), Wiwik menjelaskan jika sampai saat ini National Single Window […]

Mobil Sehat PT Timah Kunjungi Desa Batu Belubang Dua Kali

BANGKA TENGAH.INTRIK.ID – Layanan kesehatan gratis Mobil Sehat PT Timah mendatangi Desa Batu Belubang, Kecamatan Pangkalan Baru, Bangka Tengah, Selasa (14/8/2024). Kehadiran Mobil Sehat PT Timah yang sudah dua kali di Desa Batu Belubang disambut antusias oleh warga yang ingin memanfaatkan pelayanan kesehatan gratis ini. Para warga tampak memadati lapangan Masjid Baiturrahman tempat terparkirnya Mobil […]

Yayasan Baiturrahman Terima Bantuan dari PT Timah

BANGKA TENGAH.INTRIK.ID – Untuk mendukung kegiatan sosial keagamaan masyarakat di Desa Batu Belubang, Kecamatan Pangkalan Baru, Kabupaten Bangka Tengah, PT Timah menyerahkan bantuan kepada Yayasan Baiturrahman untuk menyelesaikan pembangunan masjid. Bantuan ini diserahkan kepada Ketua Yayasan Baiturrahman, Subani yang turut disaksikan Kepala Desa Batu Belubang, Ahirman pada Rabu 14 Agustus 2024. “Kami berterima kasih kepada […]

PT Timah Merah Putihkan Bangka Tengah

BANGKA TENGAH. INTRIK.ID – Menyambut HUT ke-79 Republik Indonesia pada Sabtu 17 Agustus 2024 dan HUT ke-48 Perusahaan, PT Timah membaginya sebanyak 480 lembar Bendera merah putih kepada warga di Desa Batu Belubang pada Rabu (14/8/2024). Pembagian Bendera Merah Putih dari PT Timah ini merupakan salah satu bentuk komitmen perusahaan dalam menumbuhkan semangat nasionalisme dan […]

Dua Pabrik Aon Tutup Penyebab Defisit Bangka Tengah

INTRIK.ID, BANGKA TENGAH – Tutupnya dua pabrik dan Pemilu menjadi salah satu penyebab terjadinya defisit di Pemkab Bangka Tengah hingga Rp 45 miliar. Kepala Bapeda Bangka Tengah, Joko mengatakan akibat tutupnya dua pabrik milik Thamron alias Aon itu menyebabkan pemerintah mengubah alokasi dana meskipun berdampak kecil. “Kalau 2 pabrik yang tutup memang ada dampak tapi kecil […]

Joko Ungkap Tiga Faktor Penyebab Defisit Bangka Tengah

INTRIK.ID, BANGKA TENGAH – Pemerintah Kabupaten Bangka Tengah mengalami defisit anggaran sekitar Rp 45 miliar hingga Juli 2024 ini. Ada beberapa faktor yang menyebabkan defisit itu menimpa Negeri Selawang Segantang tersebut. Menurut Kepala Badan Perencanaan Daerah Bangka Tengah (Bapeda) Joko, mengatakan ada 3 faktor yang yakni Silpa 2023, PAD dan royalti. “Kita defisit 35 sampai […]

16 Tim Bersaing di Mapolres Bangka Tengah

INTRIK.ID, BANGKA TENGAH– Dalam rangka memperingati HUT Bhayangkara ke-78 ini, Polres Bangka Tengah Polda Kep. Bangka Belitung menyelenggarakan kegiatan Olahraga Bersama diantaranya perlombaan Futsal dan Tarik Tambang di Mapolres Bangka Tengah, Rabu (12/6/2024). Jumlah peserta yang mengikuti kegiatan Olahraga Bersama yaitu sebanyak 16 Tim Futsal dan 16 Tim Tarik Tambang yang diikuti oleh seluruh personel […]

Bahas Pemanfaatan Ruang Laut, KKP RI Datangi Bangka Tengah

INTRIK.ID, BANGKA TENGAH– Direktorat Perencanaan Ruang Laut dan Direktorat Jasa Kelautan Kementerian Kelautan dan Perikanan Republik Indonesia (KKP RI) mengunjungi Bangka Tengah untuk menyosialisasikan terkait kesesuaian kegiatan pemanfaatan ruang laut (pengendalian dan perizinan berusaha berbasis risiko) di Ruang Rapat Kantor Bupati Bangka Tengah, Selasa (04/06/2024). Sosialisasi ini diprakarsai oleh Dinas Perikanan dan Kelautan Provinsi Kepulauan […]

More Posts