PT Timah Tanam Pohon Mangrove di Pantai Gemuruh
KUNDUR BARAT. INTRIK.ID – PT Timah secara konsisten melakukan penanaman mangrove sebagai upaya pengelolaan lingkungan yang berkelanjutan. Penanaman mangrove dilakukan di wilayah operasional perusahaan. Program penanaman mangrove terus digalakkan PT Timah, seperti yang dilaksanakan di wilasi Kundur. PT Timah menanam 2500 mangrove jenis bakau di sekitar Pantai Gemuruh, Desa Gemuruh, Kecamatan Kundur Barat, Selasa 13 […]



























