Kapolres Bangka

AKBP Toni Sarjaka Jabat Kapolres Bangka

INTRIK.ID, BABEL — Jabatan Kapolres Bangka kini resmi berganti ke AKBP Toni Sarjaka setelah AKBP Taufik Noor Isya ditarik ke Mapolda Bangka Belitung, Jumat (5/1/2024). AKBP Sarjaka sendiri sebelumnya menjabat sebagai Kapolres Bangka Selatan. Mutasi tersebut tertuang dalam Surat Telegram Kapolri yang ditandatangani oleh ASSDM Kapolri Irjen Pol Dedi Prasetyo tertanggal 28 Desember 2023 kemarin. […]

LSM KPMP Tetap Menjalankan Fungsinya Sebagai Kontrol Sosial

BANGKA.SUNGAILIAT. INTRIK.ID – Ketua LSM KPMP Kabupaten Bangka Suhendro mengatakan, pihaknya tetap bekerja sebagai Kontrol sosial. Hal tersebut disampaikan dirinya usai menggelar rapat dan silaturahmi sesama anggota, Senin ( 26/12/2022) malam di Resto Kong Jie Sungailiat. “Pertemuan malam ini hanya rapat kecil sekaligus silahturahmi sesama anggota dan kita undang Kapolres Bangka. program tahun 2023 masih […]

Peringati HPN 2022 Kapolres Bangka Sampaikan 4 K

BANGKA. SUNGAILIAT. INTRIK.ID – Tanggal 9 Februari 2022 moment memperingati Hari Pers Nasional ( HPN ), bagi insan pers HPN merupakan ajang kilas balik menuju profesional profesi. Menyikapi hal tersebut Kapolres Bangka AKBP. Indra Kurniawan,SH., S.K.I., M.s.i. sampaikan 3 K. “Hari ini ( 9 Februari 2022 – red ) diperingati Sebagai Hari Pers Nasional (HPN), […]

Dipohon Cempedak Usman Mengakhiri Hidupnya

BANGKA. Mendo Barat. INTRIK.ID – Dikabarkan menghilang, Usman warga Desa Cengkong Abang, Kecamatan Mendo Barat, akhirnya ditemukan gantung diri di pohon cempedak.Usman ditemukan oleh Irwandi (53 ) dalam hutan Beginde, Dusun 3, Jumat ( 28/1/2022) kemarin. Kapolres Bangka AKBP. Indra Kurniawan melalui Kapolsek Mendo Barat IPTU Haryoso membenarkan kejadian tersebut. “Benar telah ditemukan sesosok mayat, […]

AKP Elpiadi : Jaga Kesehatan Melalui Olahraga

BANGKA. SUNGAILIAT.INTRIK.ID – Menjadi personil Polisi selain dituntut melaksanakan tugas tegas terukur, tentunya harus ditunjang dengan kesehatan rohani dan jasmani. Salah satu kesehatan jasmani, rutinitas olahraga sangat diperlukan agar kondisi badan sehat dan postur tubuh tetap modis. Polres Bangka dalam hal ini, Jumat ( 14/1/2022) pagi dipimpin Kabag Sumda AKP Elpiadi, SH menggelar rutinitas olahraga. […]

Bertemu Awak Media Kapolres Bangka Indra Kurniawan Sebut 3 K

BANGKA. SUNGAILIAT.INTRIK.ID – Usai melakukan serah terima jabatan ( Sertijab ) Kapolres Bangka AKBP Indra Kurniawan, S.H., S.I.K., M.SI, menyampaikan 3 K dengan sejumlah awak media. Soal 3 K itu disampaikan Indra Kurniawan saat bertemu awak media, Kamis ( 30/12/2021) pagi bertempat diruang aula Parai Polres Bangka. “Setiap awak media seharusnya punya kapasitas, kompetensi, kapabilitas […]

Polairud Polres Bangka dan Laskar Sekaban, Lawan MaKhluk Penghisap Darah

BANGKA. SUNGAILIAT. INTRIK.ID – Tingginya serangan nyamuk Demam Berdarah ( DBD ) di Kabupaten Bangka, Satuan Polairud Polres Bangka melakukan penyemprotan nyamuk ( Fogging ) DBD dan chikungunya. Kegiatan melawan mahluk penghisap darah itu dalam rangka Hut Polairud 71, bertempat di Lingkungan Nelayan II Sungailiat dan sekitarnya, Selasa (02/11/2021) kemarin, Sasaran kegiatan rumah-rumah warga. Kapolres […]

Audiensi Dengan Kapolres Bangka, PWI Sampaikan Bentuk Sinergitas

BANGKA. SUNGAILIAT. INTRIK.ID – Menjadi salah satu organisasi wartawan, Tentu saja harus membangun sinergi dengan pihak terkait. Seperti dilakukan pengurus Persatuan Wartawan Indonesia ( PWI ) Kabupaten Bangka periode 2021 – 2024. Resmi dilantik pada tanggal 3 September 2021, di Ketuai Zuesty Novyanti PWI Bangka audiensi dengan Kapolres Bangka, Senin ( 11/10/2021) pagi diruang aula […]

Polres Bangka Bersihkan Tempat Ibadah

BANGKA.SUNGAILIAT. INTRIK.ID –Masih dalam rangkaian Hari Bhayangkara Ke – 75, Polres Bangka gelar kegiatan Bakti Sosial bersih – bersih Masjid Jum’at (18/06/2021) pagi. Kegiatan tersebut dipusatkan di Masjid Al Itiahad, An Nur serta Gereja Katolik Maria Sungailiat. Kapolres Bangka AKBP Widi Haryawan melalaui Kabag SDM AKP. Elpiadi ,SH menyampaikan kegiatan dimaksud berupa edukasi membangun kesadaran […]

HUT Bhayangkara Ke-75, Polres Bangka Targetkan 75 Kantong Darah 

SUNGAILIAT, INTRIK.ID — Kepolisian Resort (Polres) Bangka menargetkan 75 kantong darah dalam kegiatan donor darah massal yang digelar di Aula Mapolres Bangka, Rabu (16/6/2021). Kapolres Bangka AKBP Widi Haryawan melalui Waka Polres Bangka, Kompol R Wardhana mengatakan bahwa kegiatan tersebut digelar dalam rangka memperingati HUT Bhayangkara ke 75. “Sesuai dengan peringatan HUT ke 75 Bhayangkara, […]

Tiga Perwira Polres Bangka, Mutasi Ke Polda Babel

BANGKA. INTRIK.ID – Mutasi jabatan merupakan hal biasa dalam sebuah institusi, bertujuan untuk jenjang karir dan penyegaran tugas. Seperti dilakukan institusi Polres Bangka, beberapa perwira pindah tugas ke Polda Bangka Belitung. Mutasi jabatan tersebut dilaksanakan dalam kegiatan Serah terima jabatan ( Sertijab ) dipimpin langsung Kapolres Bangka, Jumat ( 4/6/2021) pagi bertempat dihalaman mako Polres […]

Hendak Mencari Lokasi TI, Alihi Temukan Mayat Gedong

BANGKA. INTRIK.ID – Berencana mencari lokasi Tambang Inkovensional ( TI ) Alihi ( 34 ) Tahun warga Kelurahan Romodong, Kecamatan Belinyu menemukan sesosok mayat mengapung diatas air kolong Pelaben. Kapolsek Belinyu Kompol. Noval Nanusa Gegoh Desky,SH. S.I.K Seizin Kapolres Bangka AKBP .Widi Haryawan membernarkan peristiwa tersebut. “Dari hasil pemeriksaan sementara mayat tersebut jenis kelamin laki […]

TI Tower Pesisir Pantai Matras Ditertibkan, Maryono Mengaku Sebagai Pengurus

BANGKA. INTRIK.ID – Sejumlah ponton Tambang Inkovensional ( TI ) jenis Tower, beroperasi dipesisir Pantai Matras, Kecamatan Sungailiat ditertibkan tim gabungan Polres Bangka dan Polsek Sungailiat, Jumat ( 9/4/2021) sore. Kapolres Bangka AKBP Widi Haryawan, Melalui Kasat Polair AKP Yanto mengatakan penertiban dilakukan lantaran tidak kantongi izin. “Penertiban dan himbauan TI Tower pesisir Pantai Matras […]

Tambang Inkonvesional Pulau Kianak dan Sunur Ditertibkan

BANGKA. INTRIK.ID – Pasca demo warga Desa Berbura, Kecamatan Riau Silip dan sekitarnya, meminta aktivitas Tambang Inkovensional ( TI ) ilegal beroperasi dipulau Kianak dihentikan aktivitasnya. Polres Bangka beserta Polsek Riau Silip melakukan penertiban, Sabtu ( 27/3/2021) siang.kegiatan penertiban dipimpin Kepala Bagian Operasi ( Kabag Ops ) Polres Bangka Kompol RIcky Dwiraya Putra. Menggunakan 4 […]

Di Bangka Ada 73 Orang Tersangka Narkoba, Empat Diantaranya Perempuan

SUNGAILIAT, INTRIK.ID — Sepanjang tahun 2020, terdapat empat wanita yang kedapatan melakukan penyalahgunaan narkotika di wilayah Polres Bangka. Jumlah tersebut lebih banyak dibandingkan dengan tahun 2019 lalu yang hanya dua wanita saja. Namun untuk tersangka pria, jumlahnya lebih sedikit dibandingkan tahun lalu yakni 69 dimana tahun 2019 mencapai 73 orang. Jumlah Laporan Polisi (LP) sepanjang […]

Polres Bangka Sampaikan, Akumulasi Ungkap Kasus Tahun 2020

BANGKA. INTRIK.ID Salah satu lembaga penegak hukum kembali menyampaikan, akumulasi ungkap kasus sepanjang tahun 2020. Kali ini wilayah hukum Polres Bangka melalui Konferensi Pers ungkap kasus, Kamis ( 31/12/2020) pagi bertempat diruang aula Polres Bangka. Kapolres Bangka AKBP. Widi Haryawan, S.I.K mengatakan akumulasi kasus meliputi tindak pidana umum, lakalantas, korupsi, narkoba. “Perbandingan kasus tahun 2019 […]

Jelang Nataru, Polres Bangka Tidak Keluarkan Izin Keramaian

BANGKA. INTRIK.ID Dalam rangka memberi rasa aman dan nyaman bagi masyarakat jelang nataru 2020 – 2021, Polres Bangka beserta unsur terkait, Gelar apel pasukan operasi lilin Menumbing. Apel pasukan dan pemeriksaan kendaraan, dipimpin langsung Kapolres Bangka AKBP. Widi Haryawan bertempat dihalaman Polres Bangka, Senin ( 21/12/2020) pagi. “Operasi ini kesiapan kita jelang nataru, antisipasi libur […]

Waka Polres Bangka Hadiri, Peresmian Pemancingan Telaga Emas

BANGKA.INTRIK.ID – – Mewakili Kapolres Bangka AKBP Widi Haryawan, Waka Polres Bangka Kompol Faisal Fatsey hadiri kegiatan peresmian pemancingan telaga emas, diresmikan Bupati Bangka, Mulkan,SH.MH Kegiatan berlangsung, Sabtu 24 Oktober 2020, Pagi dibarengi kegiatan gowes Bangka Setara, dan bedah rumah. Pemancingan telaga emas terletak di Kelurahan Sinarjaya Jelutung, Kecamatan Sungailiat. Hadir dalam peresmian tersebut: Bupati […]

Ciptakan Kondisi Ketertiban Masyarakat, Begini Upaya Dilakukan Polisi

BANGKA. INTRIK.ID – – Dalam rangka menciptakan ketertiban masyarakat yang kondusif, berbagai upaya dilakukan pihak kepolisian. Tak terkecuali pihak Polres Bangka beserta Polsek Belinyu. Gelar patroli Kegiatan Rutin Yang Ditingkatkan ( KRYD ), Sejumlah tempat dilaksanakan penertiban. Kapolres Bangka AKBP Widi Haryawan, S.I.K melalui Kapolsek Belinyu, AKP Ricky Dwiraya Putra, S.I.K mengatakan kegiatan patroli KRYD […]

Tambang Inkonvesional Surya Timur Ditertibkan

BANGKA. INTRIK.ID – – Sejumlah unit Tambang Inkovensional ( TI ) berlokasi di Tambang 23 seputaran Gedung Olah Raga ( GOR ), Kelurahan Surya Timur, Kecamatan Sungailiat di tertibkan. TI tersebut ditertibkan Polres Bangka melalui Satuan Sabhara selaku Satuan Tugas ( Satgas ) Preventif, Senin ( 12/10/2020) pagi. Pelaksanaan penertiban di pimpin Kepala Bagian Operasional […]

More Posts