CV MAL

Curi Dua Dinamo Rp 25 Juta, Lima Sekawan Dibekuk Tanpa Perlawanan

INTRIK.ID, BANGKA TENGAH – Nekat melakukan pencurian 2 unit dinamo di perusahan sawit CV. Mutiara Alam Lestari (MAL), lima sekawan ditangkap Polsek Koba. Diketahui, lima pelaku tersebut adalah warga Kelurahan Koba, yakni Erwan (34), Santoso alias Soso (27), Randika alias Dika (25), Rahmadillah alias Mamad (29), kemudian Rozi (24) warga Desa Nibung, Kecamatan Koba. [irp] […]

Ratusan Karyawan Sawit Minta Kepastian, Bupati Bangka Tengah: Kami Belum Terima Surat PHK Secara Resmi

INTRIK.ID, BANGKA TENGAH – Ratusan karyawan terdampak Pemutusan Hubungan Kerja (PHK) CV Mal dan PT MHL melakukan Rapat Dengar Pendapat (RDP) di Halaman Kantor Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kabupaten Bangka Tengah (Bateng), Jumat (31/5/2024). Dalam pertemuan itu, para karyawan tersebut meminta kepastian kapan pabrik dibuka kembali ataupun hak-haknya seperti pesangon. “Tolong kasih titik terang […]

Mehoa Sebut Bupati Bangka Tengah Pasif

INTRIK.ID, BANGKA TENGAH– Ketua DPRD Bangka Tengah Mehoa sebut bupati Bangka Tengah pasif dan tidak memberikan solusi untuk 644 karyawan sawit yang di PHK oleh CV. MAL dan MHL perusahaan sawit milik Aon. Padahal, DPRD sudah berupaya menyampaikan aspirasi kepada Eksekutif karena wewenang DPRD yang terbatas serta bukan eksekutor kebijakan untuk masalah ini. “Kami DPRD […]

Di PHK CV MAL, Ansyah Pasrah

INTRIK.ID, BANGKA TENGAH – Setelah di PHK oleh CV MAL, Ansyah mengaku pasrah. Pasalnya pria 36 tahun itu tak tahu lagi harus bekerja apa. Ia mengatakan dirinya hanya memiliki pengalaman sebagai OB dan hanya lulusan SMP. “Saya pasrah saja. Mau gimana lagi. Kita pabrik gak ada, tambak udang tutup semua, mau nambang was-was gak ada […]

Ratusan Karyawan PT MHL dan CV MAL di PHK, DPMTK Bangka Tengah: Kami Belum Menerima Surat Pemberitahuannya

INTRIK.ID, BANGKA TENGAH – Sebanyak 665 Karyawan PT Mutiara Hijau Lestari (MHL) dan CV Mutiara Alam Lestari (MAL) terkena Pemutusan Hubungan Kerja (PHK), Jumat (17/5/2024). Hal itu dikarenakan, perusahaan milik Thamron tersebut dibekukan rekeningnya oleh tim Kejagung RI atas penyitaan aset buntut dari TPPU komiditas timah di Bangka Belitung. Salah satu pegawai bernama Iwan mengaku […]

Mess CV MAL Dihantam Si Jago Merah, Motor dan Harta 45 Pegawainya Hangus Terbakar

INTRIK.ID, BANGKA TENGAH – Mess pegawai CV. MAL rata dengan tanah setelah dilahap si jago merah, Jumat (27/1/2023). Setidaknya ada dua mess yang berada dalam komplek sawit CV MAL di Arung Dalam, Koba, Bangka Tengah itu ludes terbakar. Peristiwa itu terjadi sekitar pukul 10.00 WIB dimana dalam mess yang terbuat dari kayu tersebut dihuni 45 […]