Konferensi VI PWI Babel Sukses Digelar, PWI Bangka Siap Bersinergi !

    Caption : Pengurus PWI Kabupaten Bangka

    BANGKA. INTRIK.ID – Setelah melalui proses dan tahapan, Konferensi VI Persatuan Wartawan Indonesia ( PWI ) Babel Sukses digelar. Mohammad Fathurrakhman alias Boy kembali memimpin PWI Babel Lima Tahun Kedepan.

    Menyikapi hal tersebut Ketua PWI Kabupaten Bangka Zuesty Novyanti mengatakan siap bersinergi.

    “Pelaksanaan Konferenprov PWI Babel Sukses digelar, kita PWI Bangka prinsipnya siap bersinergi dengan PWI Provinsi. Terutama dalam mencapai tujuan organisasi melalui program bersifat membangun,” kata Zuesty, Senin ( 28/3/2022) malam.

    Dinamika dalam organisasi hal yang biasa, sambungnya.

    Space Iklan/0853-1197-2121

    “Soal dinamika dalam organisasi biasa terjadi, lebih penting Kedepan bagaimana menjalankan program sesuai PDPRT PWI,” sebut Esty.

    Sementara itu sekretaris PWI Kabupaten Bangka Ardam menyampaikan, kalau Aklamasi biasa terjadi dalam pemilihan ketua.

    “Tadinya ada dua Bacalon yang akan maju, namun salah satu mengundurkan diri dari pencalonan. Saya fikir itu biasa terjadi dalam pemilihan ketua, Aklamasi bagian dari proses demokrasi. Terlepas ada berpendapat itu strategi, namanya juga organisasi kita harus siap,” pungkasnya.

    Space Iklan/0853-1197-2121
    Mungkin Suka Ini juga:
    Perkara BBM Bersubsidi Nelayan, Kejari Bangka Tetapkan Dua Tersangka

    Perkara BBM Bersubsidi Nelayan, Kejari Bangka Tetapkan Dua Tersangka

    Damkar Bangka Tertipu, Zalfika Ingatkan UU ITE

    Damkar Bangka Tertipu, Zalfika Ingatkan UU ITE

    Ratusan Angler PT Timah Ikuti Fishing Competition 2026

    Ratusan Angler PT Timah Ikuti Fishing Competition 2026

    Kalau Menunggu PSN Kapan Dikeruknya Alur Muara Air Kantung

    Kalau Menunggu PSN Kapan Dikeruknya Alur Muara Air Kantung

    Ada MBG, Siswa Sakit Tetap Ingin ke Sekolah

    Ada MBG, Siswa Sakit Tetap Ingin ke Sekolah

    Wakil Bupati Bangka: IKOPENA Atasi Pengangguran

    Wakil Bupati Bangka: IKOPENA Atasi Pengangguran

      Ikuti kami di Facebook