Petani Sawit Desa Mapur Sampaikan Aspirasi, Minta Jalur Khusus
BANGKA. RIAU SILIP. INTRIK. ID – Seiring perjalanan waktu perkembangan perkebunan kelapa sawit rakyat, khusus di Kabupaten Bangka mengalami peningkatan. Akibatnya produksi Tandan Buah Sawit ( TBS ) ikut meningkatkan. Kapasitas tampung pabrik pengolahan CPO terbatas, kondisi ini menimbulkan masalah baru. Sistem antrian masuk TBS ke pabrik salah satu cara mengatasi lonjakan produksi TBS. Fenomena […]














