Hanya Ada 11, Bangka Tengah Masih Kekurangan Penyuluh Perikanan
INTRIK.ID, BANGKA TENGAH — Kabupaten Bangka Tengah masih kekurangan penyuluh perikanan. Saat ini Negeri Selawang Segantang itu baru memiliki 11 penyuluh untuk membantu kelompok usaha perikanan dibawah binaan Dinas Perikanan Bangka Tengah. Plt Kepala Dinas Perikanan Bangka Tengah, Imam Soehadi mengatakan idealnya penyuluh perikanan ada di setiap desa. “Saat ini baru ada 11 penyuluh, 8 […]









