Jelang PORWANAS XIII Malang Jawa Timur, PWI Bangka Rapat Kesiapan

    Caption : Suasana Rapat Evaluasi Kesiapan Porwanas XII

    BANGKA. SUNGAILIAT. INTRIK.ID – PORWANAS yakni Pekan Olahraga Wartawan Nasional diselenggarakan setiap tahun. Tahun 2022 Porwanas XIII berlangsung di Malang Provinsi Jawa Timur mulai tanggal 21 – 27 November 2022, sejumlah Cabor akan dipertandingkan.

    Menyikapi hal tersebut PWI Kabupaten Bangka, rapat evaluasi kesiapan menghadapi ajang olahraga tersebut, Senin ( 7/11/2022) siang bertempat di Sekretariat PWI Bangka.

    Ketua PWI Bangka Zuesty Novyanti dalam rapat menyampaikan, segala sesuatu dianggap belum siap segera dikordinasikan.

    “Sebelum berangkat ke Malang evaluasi kesiapan atlet serta kebutuhan lainya harus dipastikan sudah siap. Mungkin nanti segera berkordinasi dengan PWI Provinsi Babel,” kata Zuesty Novyanti.

    Space Iklan/0853-1197-2121

    Ketua SIWO PWI kabupaten Bangka Riski Yuliandri dalam laporannya mengatakan kesiapan atlet sudah siap bertanding.

    “Untuk atlet dari PWI Kabupaten Bangka berjumlah 6 orang, mengikuti berbagai Cabor. Dua orang lagi sebagai official. Saol target mendapatkan mendali mengalir saja, yang penting kita sudah berpartisipasi agenda Porwanas tiga belas ini,” ujarnya.

    Sementara itu Romli Bendahara PWI Kabupaten Bangka menyebutkan anggaran Porwanas tidak ada masalah.

    “Soal kebutuhan anggaran Porwanas Malang Jawa timur , sudah dirincikan Jika tidak ada perubahan PWI Bangka siap memberangkatkan kontingen,” tutupnya.

    Space Iklan/0853-1197-2121
    Mungkin Suka Ini juga:
    Perkara BBM Bersubsidi Nelayan, Kejari Bangka Tetapkan Dua Tersangka

    Perkara BBM Bersubsidi Nelayan, Kejari Bangka Tetapkan Dua Tersangka

    Pimpin PASI Bangka Tengah, Yani Basaroni Bawa Semangat Baru

    Pimpin PASI Bangka Tengah, Yani Basaroni Bawa Semangat Baru

    Damkar Bangka Tertipu, Zalfika Ingatkan UU ITE

    Damkar Bangka Tertipu, Zalfika Ingatkan UU ITE

    Ratusan Angler PT Timah Ikuti Fishing Competition 2026

    Ratusan Angler PT Timah Ikuti Fishing Competition 2026

    Kalau Menunggu PSN Kapan Dikeruknya Alur Muara Air Kantung

    Kalau Menunggu PSN Kapan Dikeruknya Alur Muara Air Kantung

    Ada MBG, Siswa Sakit Tetap Ingin ke Sekolah

    Ada MBG, Siswa Sakit Tetap Ingin ke Sekolah

      Ikuti kami di Facebook