Yudhi

Bangka Tengah Berpotensi Banjir Rob, Masyarakat Diminta Waspada

INTRIK.ID, BANGKA TENGAH – Beberapa bencana terjadi di Bangka Tengah di awal 2025. Hal ini diakibatkan adanya cuaca ekstrem yang melanda hampir seluruh daerah. Kepala Badan Penanggulangan Bencana Daerah Bangka Tengah (BPBD Bateng) Yudhi Sabara mengatakan cuaca ekstrem ini berpotensi mengakibatkan banjir rob serta angin puting beliung. “Hujan hampir setiap hari dan angin kencang. Laporan […]

Sepanjang 2024, 42 Bencana Terjadi di Bangka Tengah

INTRIK.ID, BANGKA TENGAH – Sepanjang 2024, terdapat 42 kejadian alam dan non alam yang tercatat oleh Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Bangka Tengah. Dari kejadian tersebut enam diantara bencana banjir, lima angin kencang atau beliung, tujuh kebakaran rumah dan 34 kebakaran hutan dengan total luas 30 hektare. Kepala BPBD Bangka Tengah, Yudhi Sabara mengatakan seluruh […]