SKCK

Ekonomi Lemah dan Lapangan Kerja Kurang, Permohonan SKCK di Bangka Tengah Menurun

INTRIK.ID, BANGKA TENGAH– Jumlah pemohon SKCK (Surat Keterangan Catatan Kriminal) menurun sampai 339 atau berkurang 20 persen ditahun 2024 ini. Padahal, SKCK adalah syarat untuk melamar pekerjaan dan juga dokumen penting dalam sebuah instansi. Termasuk menjadi kepala daerah atau anggota dewan. Kapolres Bangka Tengah AKBP. Pradana Aditya mengungkapkan, pemohon SKCK menurun dikarenakan ekonomi yang sedang […]

Ada Pihak Minta SKCK Mulkan Tidak Diterbitkan Kepolisian, Dua Pentolan Organisasi Bereaksi

BANGKA. SUNGAILIAT. INTRIK.ID – Beberapa hari lalu muncul dalam pemberitaan ada pihak meminta pihak kepolisian tidak menerbit dokumen SKCK Cabup Kabupaten Bangka periode 2024 – 2029 yakni Mulkan, S.H., M.H.,. Diketahui Mulkan diusung PDI – P berpasangan dengan Ramadian dengan nama duet MAPAN. Permitaan oleh pihak tertentu tersebut memicu berbagai pandangan dan pendapat dari elemen […]

Syarat Membuat SKCK Online dan Offline, Alur dan Biayanya

Syarat Membuat SKCK Online – Bingung apa saja syarat membuat SKCK dan bagaimana alur lengkapnya? Jangan khawatir! Sebab artikel ini akan membahasnya satu per satu mulai dari syarat-syarat yang dibutuhkan, langkah-langkah hingga biayanya. Seperti yang diketahui bersama, SKCK adalah salah satu persyaratan saat melamar kerja. Di mana fungsinya yakni menyajikan rekam jejak kriminal seseorang. Jadi, […]