Satlantas Polres Bangka

Diduga Rem Blong , Fuso Tabrak Mobil dan Seret Motor Hingga Jauh

BANGKA. SUNGAILIAT. INTRIK.ID – Sebuah mobil Tronton bermuatan besi tabrak dua mobil dan Seret satu unit sepeda motor hingga ratusan meter. Kejadian, Senin (5/6/2023) sekitar pukul 12 : 00 WIB di Simpang Empat Pelabuhan, jalan Jenderal Sudirman Sungailiat. Menurut warga setempat motor Yamaha GEAR warna merah nopol BN 8415 OJ terseret dari simpang empat pelabuhan […]

Satlantas Polres Bangka Keluarkan 7.233 Surat Tilang Selama 2022

INTRIK.ID, BANGKA — Sebanyak 7.233 surat tilang dikeluarkan Satlantas Polres Bangka sepanjang 2022. Angka tersebut mengalami kenaikan 145 dari tahun sebelumnya yakni 7088 tilang. Wakapolres Bangka, Kompol R Whardana saat Konferensi Pers di Aula Tribrata Polres Bangka juga mengatakan bukan hanya tilang, tindak teguran juga turut mengalami kenaikan hingga lebih dari dua kali lipat. “Untuk […]

Puluhan Pelajar Bangka Tengah Kedapatan Gunakan Knalpot Brong

INTRIK.ID, BANGKA TENGAH – Puluhan siswa di Bangka Tengah kedapatan menggunakan knalpot brong di kendaraannya saat Satu Lantas Bangka Tengah laksanakan Oenindakan Pelanggaran (Dakgar), Selasa (30/2022). Kegiatan yang dilaksanakan di SMAN 1 dan SMPN 1 Lubuk Besar itu berlangsung hanya dua jam yakni mulai pukul 09.00 hingga 11.00 WIB. Dalam kegiatan tersebut, sebanyak 26 Siswa […]

Satlantas Polres Bangka Gunakan Dua Cara Penindakan Dalam Operasi Patuh Menumbing 2022

INTRIK.ID, BANGKA — Selama 14 hari kedepan Kepolisian Resort Bangka menggelar Operasi Patuh Menumbing sejak 13 hingga 26 Juni 2022. Ada tujuh pelanggaran lalulintas yang diprioritaskan oleh satlantas Polres Bangka yakni pengendara yang menggunakan ponsel saat berkendara, pengemudi di bawah umur, sepeda motor berboncengan lebih dari satu orang, pengendara yang tidak menggunakan helm Standar Nasional […]

Iptu Ramos Sosialisasikan Operasi Zebra Hingga ke Tempat Ibadah

INTRIK.ID, BANGKA — Satlantas Polres Bangka lakukan himbauan Keamanan, Keselamatan, Ketertiban dan Kelancaran atau Kamseltibcar dan himbauan Prokes Covid 19 di tempat-tempat ibadah, Sabtu (19/11/2021). Kegiatan tersebut juga merupakan salah satu rangkaian dalam rangka Operasi Zebra Menumbing 2021 sejak 15 hingga 28 November nanti. Dalam melaksanakan giatnya, Kasat Lantas Polres Bangka, Iptu Ramos Gapita Siregar […]

13 Hari Bersembunyi di Dalam Rumah, Hendra Dijemput Polres Bangka

SUNGAILIAT, INTRIK — Polres Bangka berhasil mengungkap dan mengamankan Hendra, pelaku tabrak lari di Desa Dalil, Bakam yang terjadi pada 17 Juni 2021 lalu. Kejadian yang terjadi pukul 13.30 WIB tersebut mengakibatkan satu orang warga desa setempat, Nurdin (64) kritis dan saat ini masih terbaring di RSUD Depati Bahrin. Dari keterangan Waka Polres Bangka, Kompol […]

Saat Melintas Jalan , Pengendara Sepeda Motor Ditimpa Pohon Karet

PUDING BESAR, INTRIK – – Kecelakaan lalu lintas terkadang tidak disangka – sangka. Bukan hanya kendaraan sesama kendaraan, namun faktor lain bisa terjadi secara tiba – tiba. Seperti dialami Lie Kuan Fu warga Kecamatan Rangkui, Kota Pangkalpinang, saat melintas jalan raya ditimpa pohon karet hingga meninggal dunia. Kejadian, Sabtu (18/9/2020 ) sekira pukul 12.30 WIB, […]