pengadilan agama

Pengadilan Negeri dan Pengadilan Agama Bangka Selatan Kian Dekat

INTRIK.ID, BANGKA SELATAN – Bupati Bangka Selatan, Riza Herdavid menerima kunjungan silaturahmi Ketua Pengadilan Tinggi Babel, Ketua Pengadilan Tinggi Agama Babel, Ketua Pengadilan Negeri Bangka dan Ketua Pengadilan Agama Bangka berserta jajarannya di Ruang Kerja Bupati Bangka Selatan, Jumat (23/1/2026). Kunjungan tersebut merupakan koordinasi lanjutan pasca ditetapkannya Keputusan Presiden Terkait Pendirian Pengadilan Negeri dan Pengadilan […]

Terbatas, Ayo Manfaatkan Pelayanan Pengadilan Agama di Toboali

INTRIK.ID, BANGKA SELATAN — Pengadilan Agama Sungailiat Kelas IB segera berkantor Kabupaten Bangka Selatan. Bekas gedung Dinas Perpustakaan Bangka Selatan itu akan dijadikan kantor sementara Pengadilan Agama Sungailiat Kelas IB. Ketua Pengadilan Agama Sungailiat, Alfi Zuhri mengatakan tahun 2024 ini ada ada program sidang di luar gedung atau sidang keliling yang di laksanakan di Toboali,” […]

Sekarang Daftar Sidang Cerai Cukup Pakai Aplikasi

INTRIK ID, BANGKA — Pengadilan Agama (PA) Sungailiat resmikan dua aplikasi di hari ulang tahunnya ke 33, Senin (22/11/2021). Aplikasi yang diberi nama Si Boba dan Si Madu Pait itu untuk memudahkan petugas maupun masyarakat dalam mengurus berkasnya. Ketua PA Sungailiat, Muhammad Aliyuddin mengatakan kedua aplikasi tersebut memiliki peruntukan yang berbeda-beda. Si Boba sendiri diperuntukan […]

PA Sungailiat Ceraikan 741 Pasangan

SUNGAILIAT, INTRIK.ID — Sepanjang tahun 2020, terdapat 826 kasus perceraian yang ditangani Pengadilan Agama (PA) Kelas IB Sungailiat. Dari jumlah tersebut, 219 merupakan kasus cerai talak dan 607 merupakan cerai gugat. Humas PA Kelas IB Sungailiat, Ansori mengatakan dari kasus tersebut 741 sudah dinyatakan putus oleh pengadilan. “Laporan perkara yang sudah putus ada 203 cerai talak, 538 […]