Ada Jalan ‘Kubangan Kerbau’, Panang Dusun Sadap Terisolir
INTRIK.ID, BANGKA TENGAH – Daerah Panang Dusun Sadap Desa Perlang, Bangka Tengah terancam terisolir. Pasalnya, jalan utama menuju daerah tersebut sulit dilalui jika musim hujan. Bukan hanya itu, jika musim panas jalan tersebut berdebu. Ketua RT 22 Panang Desa Perlang, Rokin kondisi ini sudah berlangsung puluhan tahun dan tak tersentuh oleh pemerintah. “Apakah para pejabat […]








