kurban

Masjid di Koba Adakan Salat Ied Dua Kali

INTRIK.ID, BANGKA TENGAH – Masjid Silahturrahim Koba akan menyelenggarakan salat Idul Adha dua kali. Hal ini menyusul adanya perbedaan penetapan hari raya idul adha oleh pemerintah dan Muhammadiyah. Pengurus masjid Silahturahmi, Firmansyah mengatakan pelaksanaan salat ied dua kali itu atas permintaan jamaahnya. “Kami mengusulkan agar salat Idul Adha bisa digelar dua kali dan ini memang […]

Algafry Turut Serahkan Sapi ke Empat Mesjid di Koba dan Kulur

INTRIK.ID, BANGKA TENGAH – Menjelang Idul Adha, CV. Tanjung Langka Tri Anugrah bersama Bupati Bangka Tengah Algafry Rahman bagikan empat sapi ke mesjd-masjid yang ada di Koba, Kamis (7/7/2022). Ada empat masjid yang mendapatkan sapi qurban tersebut yakni Masjid Jami Koba, Masjid Padang Mulai, Masjid Sinar Laut dan Masjid Dusun Kulur Laut. Dalam kesempatan tersebut, […]

Di Bangka Tengah Hewan Kurban Tak Bisa Sembarangan Dijual, Ini Syaratnya

INTRIK.ID, BANGKA TENGAH – Dinas Pertanian Kabupaten Bangka Tengah berikan panduan penjualan hewan kurban pada saat wabah virus Penyakit Mulut dan Kuku (PMK) yang menjangkit sejumlah sapi ternak. Virus PMK di Kabupaten Bangka Tengah masih terus mengintai meskipun umat muslim akan merayakan Hari Raya Idul Adha 1443 H. Oleh karena itu, untuk mencegah penyebaran virus […]

Sembuh PMK, Berikut Pedoman Penyembelihannya

INTRIK.ID, BANGKA TENGAH — Kasus Penyakit Mulut dan Kuku atau PMK di Kabupaten Bangka Tengah mengalami penurunan, Kamis (23/6/2022). Kepala Bidang Peternakan dan Kesehatan Hewan Dinas Pertanian Kabupaten Bangka Tengah, Sunaryo mengatakan saat ini PMK masih ada 68 kasus dimana sebelumnya mencapai 850 kasus. Untuk itu pihaknya menegaskan hewan untuk kurban harus dinyatakan sehat dan […]

Hewan Kurban Akan Diperiksa Ante-mortem dan Post-mortem

SUNGAILIAT, INTRIK.ID — Hewan kurban di Kabupaten Bangka akan diperiksa oleh tim sebelum dibeli oleh masyarakat ataupun disembelih, Jumat (25/6/2021). Dokter Hewan Kabupaten Bangka, Syafrianti mengatakan pemeriksaan hewan kurban nantinya akan meliputi dua tahap yakni pemeriksaan fisik luar dan organ dalam. “Sebelum kurban, biasanya kita akan periksa fisik dari luar atau istilah Ante-mortem, setelah dikurban […]

Jelang Idul Adha, H Sarmud Siapkan Ratusan Sapi

KOBA, INTRIK.ID — Menjelang Hari Raya Idul Adha 1442 Hijriah, H Sarmud menyiapkan ratusan sapi dan kambing untuk memenuhi permintaan masyarakat sekitar. Setidaknya ia menyiapkan 400 ekor sapi dan 300 kambing dimana permintaan masyarakat akan meningkat menjelang hari raya kurban. Saat ini ia juga sudah membuka pemesanan bagi masyarakat yang berminat untuk membeli sapi ataupun […]

More Posts