Defisit Pemkab Bangka

Naikan Tunjangan Saat Defisit dan Pandemi Covid 19, Kebijakan Yang Tidak Sensitif Publik

News analis: (Politik Anggaran yang Buruk) (Nalar Anggaran yang Buruk) Nalar Anggaran Yang Tak Rasional Oleh: Rendy Hamzah, Dosen Ilmu Politik Universitas Bangka Belitung / Koordinator Riset The Ilalang Institute INTRIK.ID — Wacana kebijakan tentang menaikkan beberapa tunjangan para wakil rakyat terhormat memang sempat menghadapi banyak kontroversi di sejumlah di tanah air. Pun demikian, konteks […]

Rekor, Defisit Pemkab Bangka Capai Rp 183 M

SUNGAILIAT, INTRIK.ID — Pemkab Bangka mengalami defisit Rp 183 miliar. Nilai tersebut merupakan tertinggi dibandingkan dengan tahun-tahun sebelumnya. Menurut Kepala BPKAD Bangka, Iwan Hindani, defisit tersebut disebabkan banyaknya biaya pencadangan seperti obat-obatan. “Tahun lali kita banyak pencadangan misalnya kalau obat-obatan, ada pasien baru cair kalau tidak ada ya tidak dicairkan. Kalau tahun sebelumnya itu semuanya […]