Bawaslu Bangka Selatan Deklarasi Pilkada Damai
INTRIK.ID, BANGKA SELATAN – Badan Pengawas Pemilu (Bawaslu) Kabupaten Bangka Selatan mengadakan kegiatan Sosialisasi Pemgawasan Pemilu serta Deklarasi Pilkada Damai melalui sinergi dan partisipasi semua element masyarakat di ruang pertemuan Grand Marina Hotel Toboali, Kamis (07/11/2024). Dalam sambutan Komisioner Bawaslu Bangka Selatan, Sabihis, mengatakan kegiatan ini untuk mengajak masyarakat ke TPS dan meningkatkan partisipasi masyarakat. […]












