Algafry Tegaskan Tidak Intervensi Baznas
INTRIK.ID, BANGKA TENGAH – Bupati Bangka Tengah Algafry Rahman tidak akan intervensi setiap bantuan yang dikeluarkan Baznas. Hal tersebut diungkapkannya saat hadir di New Radio, Jumat (22/4/2022). Algafry menegaskan, pemda tidak pernah melakukan intervensi apapun terhadap Baznas. Bahkan pihaknya bahkan yang diatur oleh Baznas. “Kami tidak pernah melakukan intervensi apapun kepada Baznas. Kami bahkan yang […]



























