Tutorial HP

Always on Display Infinix, Solusi Praktis Melihat Notifikasi Tanpa Menyalakan Layar

Intrik.id – Fitur Always on Display (AOD) menjadi salah satu kemampuan yang banyak dicari pengguna ponsel Infinix, khususnya bagi mereka yang menginginkan akses cepat terhadap informasi penting tanpa harus menyalakan layar sepenuhnya. Dengan fitur ini, pengguna dapat melihat jam, tanggal, dan notifikasi secara instan meskipun layar berada dalam kondisi siaga. Selain praktis, AOD juga dirancang […]

Cara Menghilangkan Objek di Foto HP Android Tanpa Perlu Unduh Aplikasi Tambahan

Intrik.id – Cara menghilangkan objek di foto HP Android tak perlu download aplikasi tambahan. Hal ini menguntungkan pengguna karena tidak perlu menyiapkan ruang penyimpanan yang lega di ponsel. Sebagaimana yang kita ketahui, saat download aplikasi tambahan lewat Google Play Store, mengharuskan ponsel memiliki kapasitas penyimpanan memadai. Baca juga: 4 Cara Sederhana Menyegarkan Tampilan Android Lewat Pengaturan […]

4 Cara Sederhana Menyegarkan Tampilan Android Lewat Pengaturan Indikator Baterai

Intrik.id – Cara ubah tampilan indikator baterai bisa dicoba pada ponsel Android. Tak sedikit pengguna gadget yang memutuskan untuk mengubah tampilannya karena bosan dengan desain sebelumnya. Untuk melakukannya pun cukup mudah dan bisa disesuaikan dengan merek ponselnya. Baca juga: Blackview Color 6 Hadirkan Android 15 di Smartphone 4G Kelas Menengah Cara Ubah Tampilan Indikator Baterai dengan […]

Tampilan Lebih Ringkas, Realme UI 7.0 Hadir dengan Desain Baru

Intrik.id – Cara update Beta Realme UI 7.0 sedang ramai dicari. Terlebih lagi setelah tersiar kabar ada beberapa ponsel yang sudah memilikinya. Sebut saja Realme 13 5G, Narzo N65 5G, 12x 5G, C65 5G, Narzo 70x 5G dan C63 5G. Ponsel tersebut sudah bisa menikmati peningkatan fitur yang ada pada pembaruan. Sayangnya, hal tersebut belum […]

Mengenal HyperOS Interconnect, Fitur Andalan Xiaomi yang Bisa Terhubung ke MacBook

Intrik.id – Cara menyambungkan HP Xiaomi ke Macbook bisa dicoba untuk memenuhi beragam keperluan. Misalnya saja presentasi, analisis data ataupun keperluan hiburan. Hal ini karena menyambungkan kedua perangkat tersebut memungkinkan visualnya jadi lebih luas. Baca juga: AI Interpreter Xiaomi, Inovasi Penerjemahan Real-Time untuk Komunikasi Tanpa Batas Cara Menyambungkan HP Xiaomi ke Macbook dengan Mudah Mengenai bagaimana […]

Flex Trick Buat Galaxy Z Flip7 Lebih Fleksibel, Simak Cara Mengaktifkannya

Intrik.id – Pengguna ponsel Samsung perlu memahami bagaimana cara mengaktifkan Flex Trick. Hal ini terutama pengguna HP Samsung Galaxy Z Flip7. Flex Trick itu sendiri ialah kemampuan ponsel tersebut dalam mendeteksi status lipatan. Istilah ini juga merujuk pada kemampuan ponselnya dalam menjalankan aplikasi secara otomatis sesuai dengan pengaturan. Dalam menjalankan kinerjanya, fitur ini sering memanfaatkan layanan […]

Kenali Fungsi Inframerah di HP Android dan Cara Mengatasinya Saat Terhalang

Intrik.id – Fitur inframerah atau infrared kini menjadi salah satu keunggulan yang banyak disematkan pada berbagai ponsel Android, seperti Vivo, Oppo, Xiaomi, dan merek lainnya. Keberadaannya memberikan kemudahan bagi pengguna untuk mengendalikan berbagai perangkat elektronik secara langsung melalui ponsel, mulai dari televisi, AC, hingga perangkat rumah tangga lainnya. Selain itu, inframerah juga dapat dimanfaatkan sebagai […]

Cara Cek Kesehatan UFS di HP Android agar Penyimpanan Tetap Cepat dan Hemat

Intrik.id – Cara cek kesehatan UFS perlu dipahami dengan baik. Hal ini karena UFS ada bedanya dengan penyimpanan yang terdapat di ponsel. Apabila kondisinya tidak baik atau bermasalah, sudah pasti mempengaruhi penyimpanan. Pengguna pun kesulitan dalam menyimpan data penting. Begitu pula sebaliknya. Apabila kondisi kesehatannya baik, sudah pasti penyimpanannya juga terasa lega. Baca juga: Mengenal Fungsi […]

Perbedaan Mode Hening dan Jangan Ganggu di HP: Fungsi, Cara Kerja, dan Kapan Menggunakannya

Intrik.id – Perbedaan mode Hening dan Jangan Ganggu perlu diketahui sebaik mungkin. Hal ini karena masih ada sebagian pengguna yang belum mengetahui perbedaan keduanya secara detail. Bahkan ada yang menyebut keduanya merupakan mode sama. Baca juga: HP itel TS Pro, Produk Entry-Level Murah dengan Desain Modern dan Fitur Fungsional Karena ketidakpahaman tersebut, menyebabkan sebagian pengguna salah […]

Tips Membuat Tampilan Home Screen Lebih Rapi dan Informatif dengan Widget Jam

Intrik.id – Tampilan layar utama atau home screen pada ponsel memegang peran penting dalam menunjang aktivitas harian pengguna. Semakin rapi dan informatif tampilannya, semakin mudah pula pengguna mengakses informasi penting tanpa perlu membuka banyak aplikasi. Salah satu elemen sederhana namun sangat bermanfaat untuk ditampilkan di layar utama adalah widget jam. Menampilkan jam secara langsung pada […]

Mengenal Fungsi Notifikasi Adaptif Android dan Cara Kerjanya dalam Mengatur Notifikasi

Intrik.id – Notifikasi Adaptif Android merupakan salah satu fitur penting yang hadir untuk meningkatkan pengalaman pengguna dalam mengatur pemberitahuan di ponsel. Meski bukan fitur baru, masih banyak pengguna yang belum memahami fungsi serta cara kerjanya, sehingga belum memanfaatkannya secara optimal. Sebagaimana namanya, Notifikasi Adaptif dirancang untuk membantu pengguna mengatur prioritas setiap pemberitahuan yang masuk ke […]

AI Interpreter Xiaomi, Inovasi Penerjemahan Real-Time untuk Komunikasi Tanpa Batas

Intrik.id – Xiaomi terus memperkuat posisi sebagai produsen teknologi yang menghadirkan solusi praktis dan inovatif bagi penggunanya. Salah satu fitur terbaru yang menjadi sorotan adalah AI Interpreter, teknologi penerjemahan real-time yang dirancang untuk mengatasi hambatan komunikasi antarbahasa. Dengan kemampuan menerjemahkan secara cepat dan akurat, fitur ini memungkinkan pengguna berinteraksi dengan lebih bebas, baik dalam kegiatan […]

Cara Melacak iCloud iPhone dengan Android Secara Mudah, Panduan Lengkap dan Tips Keamanan

Intrik.id – Cara melacak iCloud iPhone dengan Android bukanlah hal mustahil. Hal ini karena langkah tersebut memang bisa dilakukan dan cukup mudah tutorialnya. Oleh karena itu, pengguna gadget tidak pula khawatir apabila kehilangan iPhone kesayangannya. iPhone itu sendiri merupakan ponsel yang memiliki nilai fantastis. Anggaran untuk memiliki ponsel tersebut tidaklah sedikit. Oleh karena itu, pastinya khawatir dan […]

Health Connect Xiaomi, Fitur Kesehatan Digital Terpadu untuk Pengguna Android, Begini Cara Aksesnya

Intrik.id – Bagi pengguna gadget yang peduli dengan kesehatan, maka wajib tahu apa itu Health Connect Xiaomi. Hal ini karena fitur tersebut berkaitan dengan informasi kesehatan dan kebugaran. Untuk mengaksesnya pun tak perlu mengeluarkan biaya alias gratis. Baca juga: Reset HP Xiaomi Tanpa Aplikasi, Khusus Sistem MIUI 12 Health Connect Xiaomi dan Kegunaannya Ketika mengakses […]

Reset HP Xiaomi Tanpa Aplikasi, Khusus Sistem MIUI 12

Intrik.id – Seiring berjalannya waktu, ada kalanya pengguna mengalami masalah penurunan performa gadget, sehingga membutuhkan informasi seputar cara reset HP Xiaomi tanpa aplikasi. Tak perlu takut kehilangan data pribadi, langkah ini bisa diterapkan dengan mudah dan aman. Penasaran bagaimana langkah-langkahnya? Berikut ulasan selengkapnya. Baca juga: 5 Cara Mengatasi HP Xiaomi Tiba-tiba Mati, Ketahui Penyebab dan Solusinya […]

Cara Mengatasi MagSafe iPhone Tidak Berfungsi, Kenali Penyebab dan Solusinya

Intrik.id – MagSafe pada iPhone menjadi salah satu inovasi penting Apple yang memudahkan proses pengisian daya tanpa kabel. Namun, tak jarang pengguna mengeluhkan fitur ini tidak berfungsi sebagaimana mestinya. Saat MagSafe bermasalah, proses pengisian daya nirkabel bisa terganggu bahkan gagal total. Masalah ini kerap muncul karena faktor sederhana, seperti posisi magnet yang tidak tepat, kotoran […]

Cara Mengaktifkan dan Menonaktifkan Fitur Auto Start di Ponsel Xiaomi

Intrik.id – Xiaomi dikenal sebagai salah satu produsen smartphone yang rajin menghadirkan fitur-fitur fungsional guna meningkatkan kenyamanan pengguna. Salah satu fitur yang cukup menarik perhatian adalah Auto Start atau dikenal juga sebagai App Autostart. Fitur ini menjadi perbincangan karena dapat memudahkan pengguna dalam mengelola aplikasi yang berjalan otomatis di latar belakang. Namun, di balik kemudahannya, […]

Mengenal Center Stage iPhone, Fitur Kamera Cerdas yang Ikuti Gerakan Pengguna

Intrik.id – Center Stage iPhone, Perkembangan teknologi kamera pada perangkat seluler terus menunjukkan inovasi signifikan dan salah satu fitur yang patut mendapat sorotan adalah Center Stage. Meski bukan fitur baru, masih banyak pengguna iPhone yang belum memahami sepenuhnya bagaimana fungsi dan potensi dari teknologi ini dalam meningkatkan pengalaman visual, terutama saat melakukan panggilan video maupun […]

3 Cara Mengaktifkan Dolby Atmos di HP Xiaomi, Oppo, dan iPhone agar Audio Lebih Maksimal

Intrik.id – Dolby Atmos kini menjadi salah satu teknologi audio unggulan yang semakin banyak ditemukan di berbagai merek smartphone, mulai dari Xiaomi, Oppo hingga iPhone. Teknologi ini mampu menghadirkan pengalaman suara yang lebih hidup, jernih, dan imersif baik saat mendengarkan musik, menonton film, maupun bermain gim. Sebelum mengaktifkannya, ada baiknya pengguna memahami terlebih dahulu fungsi […]

Quick Launch Oppo, Fitur Multitasking Praktis yang Perlu Kamu Aktifkan Sekarang

Intrik.id – Quick Launch Oppo Dalam ekosistem smartphone yang semakin canggih, Oppo kembali menunjukkan inovasinya lewat fitur Quick Launch. Fitur ini dirancang untuk mempermudah pengguna mengakses aplikasi favorit hanya dengan satu sentuhan jari di area sensor sidik jari (in-display fingerprint). Meskipun terlihat sederhana, fitur ini mampu meningkatkan efisiensi penggunaan ponsel secara signifikan, terutama bagi pengguna […]

More Posts