Mantan Polisi Ditemukan Tewas di Bemban, Polres Bangka Tengah Belum Bisa Pastikan Penyebabnya
INTRIK.ID, BANGKA TENGAH – Penyebab tewasnya Valen, mantan polisi yang ditemukan di Sungai Bemban pada 26 Agustus 2023 lalu masih misterius. Pihak Polres Bangka Tengah sendiri belum bisa memastikan kasus penemuan mayat Valen itu kematian murni atau pembunuhan. Saat dikonfirmasi intrik.id di Koba, Wakapolres Bangka Tengah Kompol. Ikvanius Hendratmoko mengatakan jika pihaknya masih menunggu hasil […]










