Seorang Nelayan Hilang Secara Misterius di Perairan Tanjung Merun
INTRIK.ID, BANGKA SELATAN – Seorang nelayan asal Tukak Sadai, Sukri (L/48) dilaporkan hilang secara misterius dari atas kapalnya saat sedang melaut di perairan Tanjung Merun, Bangka Selatan. Kejadian ini diketahui pada dini hari tadi, Selasa (16/12/2025). Kepala Kantor Pencarian dan Pertolongan (Kansar) Pangkalpinang, Mikel Rachman Junika, membenarkan kejadian tersebut. Pihaknya langsung menerjunkan satu tim rescue […]



























