Mahfur/Aston Wakili Bangka Belitung di Kalimantan Selatan, Targetkan Emas
INTRIK.ID, BANGKA — Mahfur Al Hasan/Aston berhasil mewakili Provinsi Bangka Belitung pada Pekan Olahraga Nasional (Porwanas) di Kalimantan Selatan Agustus 2024 nanti. Keduanya akan bertanding pada cabor Bulutangkis di kategori u-40 setelah menjadi kampiun saat seleksi yang diadakan PWI Bangka Belitung di GOR PT Timah, Minggu (7/7/2024) malam. Mahfur mengatakan dirinya merasa bersyukur bisa sampai […]








