Tim Damkar

Tim Damkar PT Timah Siap Padamkan Api

BANGKA. INTRIK.ID . Memasuki musim kemarau, tim Pemadam Kebakaran PT Timah siaga untuk membantu menangani kebakaran yang terjadi di wilayah operasional Perusahaan. Setelah sebelumnya, Tim Damkar PT Timah wilayah Pangkalpinang ikut membantu menangani kebakaran di Kampung Bintang, Kota Pangkalpinang pada Senin (12/8/2024) lalu. Tim Pemadam Kebakaran Wilayah Bangka Utara ikut membantu memadamkan kebakaran hutan yang […]

Rumah Lim Men Kho Terbakar, PT Timah Kerahkan Tim Damkar

BANGKA. BELINYU. INTRIK.ID – Kobaran api gerogoti rumah Lim Men Kho (54), warga Kampung Parit 5, Lingkungan 04, Kelurahan Romodong Indah, Kecamatan Belinyu, Kabupaten Bangka, Sabtu (10/12/2022). Mendapat laporan dari Bhabinkamtibmas Kelurahan Romodong Indah, PT. Timah TBK gerak cepat kirimkan tim Damkar. Menurut keterangan Bustanul Bhabinkamtibmas Kelurahan Romodong Indah, kejadian tengah malam. “Bermula saat pemilik […]