UPT Pasar Sungailiat Gelar Lomba Gaple, 100 Pasang Peserta Siap Bertanding
BANGKA. SUNGAILIAT. INTRIK.ID – Dalam rangka memeriahkan HUT RI 79 UPT Pasar Sungailiat menggelar lomba gaple. Kegiatan akan berlangsung selama 5 hari itu diikuti ratusan peserta, dimana lomba tersebut khusus pedagang dan masyarakat sekitar pasar. Kepala UPT Pasar Sungailiat Agung menerangkan lomba gaple dimaksud disponsori sejumlah pihak. Menurut agung pihak bukan hanya melaksanakan lomba gaple […]










