samsung

Rilis 2027, Samsung Galaxy S27 Ultra Berpotensi Jadi Lompatan Terbesar dalam Lini Ultra

Intrik.id – Samsung Galaxy S27 Ultra mulai ramai diperbincangkan meski generasi sebelumnya belum sepenuhnya diperkenalkan ke publik. Bocoran awal menyebut HP Samsung ini kemungkinan besar akan meluncur pada awal tahun 2027. Informasi tersebut memunculkan ekspektasi tinggi akan perubahan yang signifikan. Baca juga: Samsung Galaxy M17, Ponsel 5G Tipis dengan Desain Elegan dan Fitur Canggih di Kelas Menengah Samsung […]

Update One UI 8 Watch Resmi Meluncur untuk Galaxy Watch4 di India dan Amerika Serikat

Intrik.id – Samsung kembali melanjutkan komitmennya dalam menghadirkan dukungan perangkat lunak berkelanjutan bagi lini perangkat wearable. Setelah sebelumnya dirilis di Korea Selatan, kini pembaruan One UI 8 Watch resmi tersedia untuk pengguna Samsung Galaxy Watch4 di India dan Amerika Serikat. Perluasan distribusi ini menegaskan keseriusan Samsung dalam menjaga relevansi jam tangan pintarnya, termasuk untuk perangkat […]

Kabar Buruk! Samsung Galaxy S26 Edge Resmi Batal Rilis, Penjualan Seri S25 Edge Dinilai Mengecewakan

Intrik.id – Kabar buruk datang dari dunia elektronik, di mana perkembangan Samsung Galaxy S26 Edge akan segera berhenti. Bahkan beberapa menyebutkan bahwa kemungkinan besarnya juga tipe Galaxy S25 Edge pun akan berhenti produksi. Tentu saja, adanya hal tersebut menyusul penjualan begitu jauh di bawah ekspektasi pasar. Apabila benar, maka kabar tersebut menjadi sinyal kalau lini […]

Samsung Galaxy M17, Ponsel 5G Tipis dengan Desain Elegan dan Fitur Canggih di Kelas Menengah

Intrik.id – Samsung kembali memperkuat dominasinya di segmen smartphone kelas menengah melalui kehadiran Galaxy M17, perangkat terbaru yang memadukan desain ramping, performa efisien, dan dukungan jaringan 5G. Ponsel ini tidak hanya menonjol lewat tampilannya yang modern, tetapi juga lewat spesifikasi yang dirancang untuk memenuhi kebutuhan pengguna masa kini. Baca juga: Review Samsung Galaxy Tab S10 FE […]

3 Cara Mengatasi Galaxy Store Tidak Bisa Dibuka dan Solusinya

Intrik.id – Pengguna ponsel Samsung kesulitan menemukan aplikasi saat Galaxy Store tidak bisa dibuka. Galaxy Store itu sendiri merupakan toko aplikasi eksklusif milik Samsung. Toko ini hadir secara khusus untuk pelanggan Samsung Galaxy. Baca juga: Review Samsung Galaxy Tab S10 FE Resmi Meluncur, Tablet Super Nyaman dengan Performa Canggih Melalui toko ini, pengguna ponsel Samsung bisa menemukan aplikasi […]

Review Samsung Galaxy Tab S10 FE Resmi Meluncur, Tablet Super Nyaman dengan Performa Canggih

Intrik.id – Samsung Galaxy Tab S10 FE dan S10 FE Plus resmi meluncur di Indonesia. Dua tablet kelas menengah dengan harga terjangkau ini menawarkan layar luas yang super nyaman, performa canggih, dan juga fitur AI yang siap menemani aktivitas harian Anda. Apa saja keunggulan dari produk terbaru Samsung tersebut, simak ulasan selengkapnya dalam artikel berikut ini! Baca juga: Spesifikasi Samsung […]

Samsung Galaxy A26, Ponsel AI Canggih dengan Performa Handal dan Keamanan Terbaik

Intrik.id – Samsung kembali memperkenalkan inovasi terbarunya melalui Samsung Galaxy A26, sebuah smartphone yang memadukan teknologi Artificial Intelligence (AI), layar jernih, performa andal, dan sistem keamanan tingkat tinggi. Dilengkapi dengan fitur Awesome Intelligence, perangkat ini menghadirkan pengalaman pengguna yang lebih intuitif. Tak hanya itu, dukungan Samsung Knox Vault membuatnya menjadi salah satu smartphone paling aman […]

One UI 7: Revolusi Baru dalam Pengalaman Pengguna Samsung

INTRIK.ID — Samsung selalu menjadi salah satu pelopor dalam dunia teknologi, terutama dalam hal antarmuka pengguna. Dengan peluncuran One UI 7, Samsung kembali menegaskan komitmennya untuk memberikan pengalaman terbaik bagi pengguna. One UI 7 bukan sekadar pembaruan biasa, melainkan sebuah revolusi yang membawa perubahan signifikan dalam hal desain, fungsionalitas, dan personalisasi. Artikel ini akan mengupas […]

Simak 3 Cara Update One UI 6.1.1 Samsung, Performa Meningkat Signifikan

Cara Update One UI 6.1.1 Samsung Mudah dan Cepat – Salah satu pembaruan dari Samsung ini sangat dinantikan. Pengguna dapat menikmati pengalaman yang terbaik di setiap penggunaan perangkat. Tidak hanya membawa tampilan lebih segar, namun pembaruan ini akan meningkatkan performa secara signifikan. Bahkan menghadirkan banyak fitur baru. Baca juga: Jangan Gaptek! Begini 5 Cara Menggunakan Fitur AI […]

Begini 3 Cara Agar Kamera HP Samsung Tidak Mirror dengan Mudah, Cek Pengaturan

Cara Agar Kamera HP Samsung Tidak Mirror – Bagi pemilik HP Samsung yang ingin menonaktifkan efek mirror pada kameranya, perubahan pengaturan sederhana sudah cukup. Biasanya, efek mirror hanya terjadi pada kamera depan ponsel. Fitur ini menciptakan gambar yang tampak terbalik, seperti saat seseorang melihat dirinya di cermin. Hal ini tentu dapat membuat hasil foto terlihat […]

4 Cara Merekam Layar Samsung Galaxy A04 untuk Membuat Konten, Serta Spesifikasinya

Cara Merekam Layar Samsung Galaxy A04 – Aktivitas merekam layar sering kali pengguna lakukan saat membuat video tutorial atau merekam video game yang sedang mereka mainkan. Oleh karena itu, penting bagi pengguna Samsung Galaxy A04 untuk mengetahui cara screen record di perangkat mereka. Anda dapat melakukan perekaman layar tanpa perlu menggunakan aplikasi tambahan. Samsung Galaxy […]

Begini 9 Cara Mengatasi HP Samsung Cepat Panas, Kinerja Tetap Optimal

Cara Mengatasi HP Samsung Cepat Panas – Seringkali, bermain game atau hanya scroll media sosial dapat membuat HP menjadi cepat panas. Hal ini sering dialami oleh pengguna HP Samsung, maka penting untuk mengetahui cara mengatasi masalah ini. Sebagian besar orang di seluruh dunia menggunakan HP Samsung karena merek tersebut adalah salah satu perusahaan smartphone yang […]

Begini 4 Cara Setting Kamera HP Samsung Agar Jernih dengan Mudah, Hasil Maksimal dan Berkualitas

Cara Setting Kamera HP Samsung Agar Jernih – Kamera HP kini tidak hanya digunakan untuk selfie, tetapi juga untuk berbagai keperluan, termasuk pembuatan konten dan dokumentasi acara seperti konser. Bagi pengguna HP Samsung, memahami cara mengatur kamera sangat penting untuk menghasilkan foto dan video berkualitas. Berikut adalah cara setting kamera untuk memastikan hasil yang jernih […]

Memanfaatkan Teknologi Galaxy AI, Tips Sukses Berbisnis Fashion bagi Entrepreneur Generasi Z

Teknologi Galaxy AI – Era digital saat ini memungkinkan Gen Z untuk berbisnis memanfaatkan teknologi dari perangkat mobile. Hal ini seperti yang dilakukan oleh Fashion Entrepreneur dan owner sekaligus founder dari fashion brand @designbyomo, Rara Shamira. Salah satu yang mendukung kegiatan berbisnis Rara adalah smartphone yang mendukung mobile AI. Rara telah memaksimalkan Galaxy AI di […]

3 Cara Restart HP Samsung, Ampuh Kembalikan Performa Tanpa Aplikasi Tambahan

Cara restart HP Samsung cukup sederhana – Pengguna Samsung bisa melakukan restart untuk mengembalikan sistem ponsel ke kondisi semula. Perihal bagaimana caranya, cermati saja tutorial HP di bawah ini. Cara Restart HP Samsung dengan Mudah Tak bisa kita pungkiri bahwa ada banyak masalah yang dapat teratasi secara mudah hanya dengan restart. Mulai dari ponsel lemot, sulit menjangkau sinyal, software […]

Review Samsung Galaxy Xcover 7 Muncul di CES, Spesifikasinya Keren dan Elegan

Review Samsung Galaxy Xcover 7 – Samsung kembali merilis ponsel tangguh terbarunya, Samsung Galaxy Xcover 7, yang menawarkan kombinasi kinerja yang handal dan daya tahan yang tak tertandingi. Dirancang untuk mereka yang membutuhkan perangkat yang tahan banting dan dapat diandalkan dalam berbagai situasi, Galaxy Xcover 7 menjanjikan pengalaman pengguna yang tak terhingga. Samsung Galaxy Xcover […]

Inilah 5 Cara Mengunci Aplikasi di HP Samsung, Tingkatkan Privasi dan Keamanan

Cara Mengunci Aplikasi di HP Samsung – Masalah privasi tentu merupakan sesuatu yang tidak bisa ditawar. Ada berbagai alasan hingga akhirnya kamu memutuskan untuk mengunci aplikasi di smartphone milikmu. Mulai dari akses data yang rahasia dan alasan lainnya. Untungnya, untuk mengunci suatu aplikasi kini bisa dilakukan dengan mudah, sehingga kamu tidak perlu khawatir. Karena ada beberapa pilihan […]

5 Fitur AI yang Ada di Galaxy S24 Series, Bikin Makin Cerdas dan Canggih

Fitur AI yang Ada di Galaxy S24 Series – Samsung Electronics Indonesia memperkenalkan Galaxy S24 Series yang bisa menjadi ‘teman’ baik bagi banyak anak muda masa kini di kesehariannya. Salah satu kegunaan yang paling penting ialah menemani pengguna saat akan melakukan traveling ke berbagai negara. Terkadang saat traveling berbagai tantangan bisa dirasakan, mulai dari perbedaan bahasa, mengambil […]

More Posts