Pasca Polemik Penambangan Perairan Rias, PT Timah Beberkan Sesuatu
PANGKALPINANG . INTRIK.ID – Beberapa hari lalu terjadi polemik penambangan di perairan Rias , Kabupaten Bangka Selatan dimana sejumlah warga setempat menolak aktivitas penambangan tersebut. PT. Timah Tbk dalam hal ini sebagai pemegang IUP menyampaikan bahwa perusahaan plat merah itu tidak hanya mencari profit . Namun fungsi lingkungan dan sosial ekonomi masyarakat juga bagian dari […]









