KIP Terdampar

Dihantam Ombak, KIP Mega Fajar Hampir Tenggelam di Pinggir Pantai Matras

INTRIK.ID, SUNGAILIAT — Sebuah KIP di perairan Matras terdampar ke pingir pantai, Sabtu (2/1/2021). Diduga KIP dengan nama Mega Fajar tersebut dihantam gelombang besar sehingga terbawa ke arah daratan. Terlihat sekitar pukul 05.50 WIB gelombang disekitar lokasi masih lebih dari satu meter. Bahkan air juga sudah masuk ke dalam lambung kapal dan menenggelamkan sebagian bagian […]

KIP Terdampar di Pantai Matras, Menjadi Tontonan Nelayan Setempat

BANGKA.INTRIK.ID Satu unit Kapal Isap Produksi ( KIP ) dengan nama Mega Fajar terdampar di Pantai Matras Sungailiat, Sabtu (2/1/2021) pagi. Menurut keterangan nelayan setempat, KIP mulai terlihat hanyut dari tengah menuju pinggir pantai. Belum jelas penyebab pasti KIP bisa terdampar di pinggir pantai. “Kapal mulai terlihat hanyut dari tengah sekira pukul 02: 15 WIB […]