Hebat, Kepala Sekolah di Bangka Selatan Ini Bisa Perbaiki Handphone
INTRIK.ID, BANGKA SELATAN – Selain berprofesi sebagai kepala SDN 21 Desa Kepoh, Bangka Selatan, Ahmad Zuhri ternyata memiliki bakat lainnya. Ia bisa memperbaiki alat elektronik bahkan telepon seluler atau handphone. Dengan keterampilan itu, Ahmad Zuhri sering dimintai warga untuk memperbaiki peralatan rumah tangga di sekitar tempat tinggalnya. “Alhamdulillah, profesi sebagai kepala sekolah memang susah-susah gampang, […]










