Kekerasan seksual

Kekerasan Seksual Terhadap Anak di Bangka Tengah Naik, Wiwik: Lihat Sisi Positifnya

INTRIK.ID, BANGKA TENGAH– Kasus kekerasan seksual terhadap anak menjadi kasus paling dominan yang terjadi di Bangka Tengah. Bahkan, dari data yang ada kasus anak cenderung naik jika dilihat dari 5 tahun terakhir. Hal ini menjadi ironi dikarenakan Bangka Tengah telah menjadi Kabupaten Layak Anak (KLA) kategori nindya pada 2023 lalu. Walau banyak juknis penilaian, tetapi […]

Hanya Islam Solusi Kekerasan Seksual Anak

Rika Rizana, S.E Beberapa bulan terakhir ini, kita dibuat tercengang dengan maraknya kasus kekerasan seksual terutama yang terjadi di Bangka Belitung khususnya di Bangka Tengah. Kasus ini seakan tiada putus putusnya, hampir setiap bulan kita mendapat kabar tentang pelecehan, pemerkosaan yang justru ini dilakukan oleh orang terdekat korban. Berdasarkan data dari UPTD PPA, kasus kekerasan […]

Radmida Buka Pelatihan Trauma Healing

INTRIK.ID, PANGKALPINANG — Pemerintah Kota Pangkalpinang membuka pelatihan penerapan kode etik kekerasan seksual, eksploitasi seksual dan manajemen trauma healing pada Korban, Selasa malam (19/7/2022), bertempat di Hotel Fox Harris Kota Pangkalpinang. Sekretaris Daerah (Sekda) Kota Pangkalpinang, Radmida Dawam mengatakan, kekerasan terhadap perempuan dan anak telah memberikan dampak negatif dan luas, tidak hanya terhadap korban, tetapi […]